Selamat datang di komunitas

PENDUKUNG SINEMA INDONESIA

Komunitas Pendukung Sinema Indonesia yang BAIK, POSITIF, EDUKATIF, INSPIRATIF, PENUH HIKMAH, BERMANFAAT dan MENGHIBUR bagi Masyarakat Penonton Sinema di Seluruh Indonesia dan Dunia

produser
film
K
penonton
kota

Nama dan ide pembentukannya muncul dari Kak Aditya Gumay. Kak Adit menyarankan untuk membuat sesuatu yang baru sehingga pada tanggal tersebut lahirlah Mata Sinema Indonesia dengan sekitar 16 atau 17 pendiri.

Our Values

MISI KAMI

01.
Membangun Komunitas Perfilman yang Kuat

Menjadi platform yang menyatukan para pelaku industri perfilman, baik dari kalangan profesional maupun amatir, untuk saling berbagi pengetahuan, pengalaman, dan karya.

02.
Meningkatkan Kualitas Perfilman Indonesia

Mengedukasi dan melatih sineas Indonesia dalam aspek teknis dan artistik perfilman untuk menghasilkan karya berkualitas yang dapat bersaing di tingkat nasional dan internasional.

03.
Mendorong Kreativitas dan Inovasi

Menjadi ruang bagi kreator film untuk bereksperimen, berkolaborasi, dan mengeksplorasi ide-ide baru dalam dunia perfilman.

04.
Menggalang Sinergi dengan Pihak Lain

Menjalin kemitraan dengan berbagai lembaga, organisasi, serta komunitas terkait perfilman untuk memperkuat ekosistem industri film Indonesia.

05.
Memberikan Dukungan bagi Film Independen

Membantu memfasilitasi pembuat film independen untuk memperkenalkan karya mereka kepada audiens yang lebih luas dan membuka akses ke pasar perfilman yang lebih besar.

Our Brands
PATNERSHIP

Mata Sinema Indonesia

sendiri secara resmi didirikan pada 29 Januari 2016 di Sanggar Ananda Pusat, yang saat itu masih berada di PPHUI ~ Pusat Perfilman Haji Usmar Ismail, Jakarta.